
Babinsa Koramil 02/Banuhampu Sei Pua Sertu Budi Setiawan melakukan pendampingan pemeliharaan dan perawatan tanaman tomat denga luas lahan 50x40 meter yang berlokasi di Jorong Dadok Nagari Sariak Kecamatan Sungai Pua Kabupaten Agam, Kamis (18/05/2023)