
Berbagai kegiatan inovatif yang bermanfaat untuk masyarakat di laksanakan oleh Koramil 08/IV Angkek Candung Kodim 0304/Agam salah satunya Serda Afriandi yang memelihara ikan nila bekerja sama dengan bapak yondri pemilik kolam dengan luas kolam 10X15 Meter yang bertempat di Jorong Koto Hilalang Nagari Lambah Kecamatan Ampek Angkek Kabupaten Agam Jum’at (22/07/2022)